Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

Wujudkan Kawasan Tanpa Rokok Untuk Kota Layak Anak

Gambar
Melihat anak-anak yang sedang bermain buat saya merasa ikut bahagia melihat mereka senang menghirup dunia luar, bebas berlari kesana kemari dengan suara celotehan saling berteriak kegirangan satu sama lain. Mempunyai anak yang masih kecil saya sebagai orang tua tentu harus mengawasi lingkungan sekitar tempat anak saya bermain. Salah satunya harus terbebas dari asap rokok, pernah suatu waktu ketika sedang berada di pusat perbelanjaan karena situasi sedang hujan maka kami berteduh di halaman pusat perbelanjaan tersebut lalu ada yang merokok sontak saya spontan mengingatkan agar tidak merokok dekat anak kecil, dengan nada ketus dan muka ditekuk dan mata melotot saking kesalnya saya ngomong sama perokok itu, soal dia terima atau tidak terima pokoknya ya saya tidak terima kalau dia merokok bukan pada tempatnya (penyakit koq dibagi-bagi). Harusnya dia mengerti tidak usah ditegur pemahaman bahaya rokok dan yang menghisap asapnya lebih bahaya yang menghisap. Udah gitu saya melihat lagi ad...

Lindungi Anak Dari Eksploitasi Iklan Rokok

Gambar
Foto by Kompasiana.com Dunia anak merupakan dunia yang penuh warna, dimana kehidupan mereka kerap diwarnai oleh keceriaan yang seolah tidak ada cape nya ketika mereka beraktivitas. Sebagai orangtua tentu saya harus lebih peka untuk mengarahkan kegiatan apa yang disukai nya agar menjadi hobi yang positif. Mencari banyak informasi itu yang saya lakukan sekarang, sampai-sampai dulu pernah kepikiran dengan melihat anak yang memakai baju sponsor rasanya saya berfikir mungkin enak ya kalau bisa difasilitasi seperti itu, anak-anak pasti senang. Tapi semua itu ternyata keliru terlebih jika penyelenggaranya dari brand yang bukan ramah anak, karena menurut Bapak Reza Indragiri "ini merupakan eksploitasi ekonomi karena ini mendatangkan keuntungan yang jauh lebih besar yang didapat oleh pihak penyelenggara". Ibu Gendis yang menyaksikan siaran talkshow dari Program Radio Ruang Publik KBR lewat akun Facebook Kantor Berita Radio KBR yang bertema Desakan Setiap Anak Menjadi Med...

Mempersiapkan Generasi Emas Dengan Modul 'Iya Boleh' Untuk Anak Unggul Indonesia

Gambar
Dunia anak adalah dunia yang penuh warna, terlahir seperti kain putih bersih dan kita sebagai orang tua wajib untuk mengarahkan mau digambar seperti apa kain putih itu karena anak adalah cermin dari orang tua dan anak adalah peniru ulung. Masa golden age masa dimana anak senang bereksplor dan rasa keinginan tahuannya yang besar akan sesuatu hal yang baru dia lihat tak jarang membuat orang tua khawatir. Semua orang tua pasti sayang sama anaknya dan tentunya setiap orang tua beda cara penyampaiannya tapi tujuannya sama ingin melindungi anaknya. Termasuk saya, pernah salah menerapkan pola asuh dengan pernah melarang si kecil untuk bereksplorasi dan dampaknya ya itu dia si kecil suka masih takut ketika dia ingin berekplorasi (takut kotor lah, takut dimarahin dan sebagainya) jadi sekarang dia harus berkata '' Bu ini boleh"? Hem kalau sudah seperti itu terkadang saya merasa kasihan juga seolah aktivitasnya dibatasi karena mau berekplor yang tidak membahayakan dan masi...